Sejarah
Kantor Sumber Daya Manusia (KSDM) terbentuk berdasarkan Struktur Kelembagaan Baru UAJY yang merupakan gabungan antara unit Pusat Pengembangan Institusi (PPI) dan Bagian Kepegawaian BAU yang merupakan Unit Penunjang Universitas dengan memberikan layanan dalam pengembangan organisasi dan sumber daya manusia atau modal insani (human capital). Unit ini memiliki tiga bagian : Bagian Kepegawaian, Bagian Hukum dan Perundang-undangan, Bagian Perencanaan dan Pengembangan.